Perancangan Branding Pasar kreatif dan Seni PKOR Way Halim Sebagai Pusat Ruang Publik Kreatif di Bandar LampungAffan Reydi Kurdi / Arif Budiman, S.Sn., M.Sn. / Desain Komunikasi Visual, 2025Perancangan Branding Pasar Kreatif dan Seni PKOR Way Halim Sebagai Pusat Ruang Publik Kreatif di Bandar Lampung bertujuan untuk mengidentifikasi kebutuhan serta potensi branding yang mampu memperkuat citra Pasar Seni PKOR sebagai ruang publik kreatif dan wadah aktivitas seni di Bandar Lampung. Penel... |